Berita Pilihan
Musyawarah Daerah (MUSDA) Dewan Kerajinan Nasional Daerah Provinsi Sumatera Barat Tahun 2021

Kamis, 08 Apr 2021, 10:58:46 WIB - 204 | Cahyana Nurkhalisyah
Rabu, 7 April 2021, Kepala Bidang Ekonomi Kreatif Yulnarti,SE,MSi mendampingi Ketua Dekranasda Kab.Pessel Ny. Titi Rusma Yul Anwar Bersama Kabid Perindustrian Koperindag dalam acara Musyawarah Daerah (MUSDA) Dewan Kerajinan Nasional Daerah Provinsi Sumatera Barat Tahun 2021 yang bertempat di Audiotorium Gubernuran di Padang.
Tema yang diangkat pada MUSDA kali ini adalah Dekranasda Kuat, Pengrajin Hebat, Bangga Buatan Sumatera Barat. Tujuan diadakan acara tersebut adalah untuk pengukuhan pengurus dekranasda Provinsi Sumatera Barat Masa Bakti 2021-2024.dan Pengukuhan pengurus tersebut dilaksanakan langsung oleh Bapak Gubernur Sumatera Barat H. Mahyeldi Ansharullah, S.P
Dalam Kepengurusan dilibatkan beberapa OPD terkait diantaranya :
1. Dinas Koperindag
2. Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga
3. Dinas Pendidikan
4. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi
STATISTIK PENGUJUNG
8 Pengunjung Hari ini | 8 Pengunjung Kemarin | 60,583 Semua Pengunjung | 135,730 Total Kunjungan | 216.73.216.167, IP Address Anda