Berita Pilihan
kunjungan kerja komisi IV anggota DPRD Kabupaten agam ke Disparpora Pessel

Kamis, 19 Mei 2022, 13:44:24 WIB - 120 | Cahyana Nurkhalisyah
Sekretaris dinas pariwisata mewakili kadis menerima kunjungan kerja komisi IV anggota DPRD Kabupaten agam pada hari kamis, 19 Mei 2022 jam 10.00 Wib di ruangan rapat dinas pariwisata Kepemudaan, dan Olahraga. Mengenai pengelolaan pariwisata yang ada pada Kabupaten Pesisir Selatan, Tamu tersebut mempunyai ketertarikan pada destinasi wisata khususnya Pulai Mandeh yang saat ini menjadi wisata populer di kalangan wisatawan Sumatera Barat.
STATISTIK PENGUJUNG
7 Pengunjung Hari ini | 8 Pengunjung Kemarin | 60,582 Semua Pengunjung | 135,729 Total Kunjungan | 216.73.216.167, IP Address Anda